Desa Linggar

Kec. Rancaekek
Kab. Bandung - Jawa Barat

Info

Artikel

Berkah Ramadhan Bagi Pedagang Dan Padatnya Jalan Warung Cina Linggar Menjelang Buka Puasa

Administrator

28 Mei 2018

582 Kali dibuka

Ramadhan, bulan yang penuh keberkahan, bulan Al-Qur’an, bulan ampunan, bulan kasih sayang, bulan doa, bulan taubat, bulan kesabaran, dan bulan pembebasan dari api neraka. Ramadhan, Bulan yang ditunggu-tunggu kedatangannya oleh segenap kaum muslimin. Semua muslim di dunia menyambutnya dengan kebahagiaan, keutamaan, dan keberkahan didalamnya.

Selain dari itu, Bulan Suci Ramadhan membawa pula keberkahan bagi masyarakat yang berjualan makanan-minuman sebagai pengawal berbuka puasa, baik dia seorang pedagang tadinya, ataupun pedagang dadakan. Sudah menjadi fenomena selama bulan Ramadhan, masyarakat senantiasa menyerbu para pedagang makanan-minuman takjil mulai habis Ashar hingga menjelang adzan Maghrib tiba.

Saat Ramadhan 1439 H ini, pedagang takjil berjualan dengan berkelompok ataupun sendirian.  Apapun bentuknya, menjelang bedug Maghrib, dagangan mereka laris diburu pembeli. Ramainya transaksi jual-beli mamin takjil itu terlihat di sepanjang Jalan Warung Cina Linggar, mulai dari ujung SD Linggar 2 atau depan Kantor Desa Linggar sebelah selatan jalan hingga perempatan jalan Warung Cina sebelah utara jalan.

Pemandangan di Jalan Warung Cina Linggar Rancaekek kembali ramai dengan pedagang takjil seperti tahun sebelumnya. Puluhan pedagang, mulai Kamis (17/5) awal puasa lalu, ramai setiap menjelang Maghrib tiba. Banyaknya pedagang yang berjualan dan lalu lalang kendaraan yang melintas, selain warga yang sengaja bermaksud untuk berbelanja, sehingga hal tersebut sering kalli membuat Jalan Warung Cina macet dan padat. (Foto by: Redi)

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

UDUNG HIDAYAT

Sekretaris Desa

ATEP YUSUP HAMDANI, S.Ip.

Kasi Pemerintahan

ARIF NAJARUDIN

Kasi Kesejahteraan

Asep Hengki, S.Pd

Kasi Pelayanan

Aam Amila

Kaur Tata Usaha dan Umum

GHITA NOERSANY

Kaur Perencanaan

Totoh Muhammad Miftah

Kaur Keuangan

Anton Ruswanto

Kadus I

Redi, S.Pd.I

Kadus II

Yana Supriatna

Kadus III

II SUMIRAT

Kadus IV

YAYAT RUHIYAT

Staf Perangkat Desa

Bagus Muhamad Rizal

Staf Perangkat Desa

Agus Cahyudin

Staf Perangkat Desa

IRWAN SETIAWAN

Operator Desa

FEBRIANI NOOR PATONAH

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Linggar

Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung, Jawa Barat

Transparansi Anggaran

APBDes 2021 Pelaksanaan

APBDes 2021 Pendapatan

APBDes 2021 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-6.965664025826311
Longitude:107.7976907886009

Desa Linggar, Kecamatan Rancaekek, Kabupaten Bandung - Jawa Barat

Buka Peta

Wilayah Desa